Assalamu'alaikum..Warohmatullahi..Wabarokatuh..
Kali ini kita akan bahas penyelesaian soal UKK Jurusan TKJ Paket 4 Tahun 2026
Penyelesaian Paket 4 UKK TKJ Tahun 2026 Implementasi Jaringan LAN:
Langkah-langkah:
1. Buatkan topologi seperti dibawah ini dengan cara drag-and-drop sesuai dengan kebutuhan peralatan dan hubungkan dengan kabel yang sesuai.
- untuk menghubungkan kabel dari CLOUD ke MODEM, gunakan kabel dengan tipe = PHONE.
- untuk menghubungkan kabel yang lainnya, gunakan kabel dengan tipe = AUTOMATICALLY CHOOSE CONNECTION TYPE
2. Isi IP Address, Subnet Mask, Default Gateway dan DNS Server pada setiap perangkat :- Router
- Server
- Printer
- Semua PC1 sampai dengan PC8
3. Lakukan pengujian dengan cara ping antar perangkat (PASTIKAN PING BERHASIL / REPLY)
4. SELESAI

0 Comments